Tips cara menghilangkan komedo alami

2:53 AM
Tips cara alami menghilangkan komedo di wajah menggunakan scrub - Kalian tahu apa itu komedo? . Ya komedo adalah suatu benjolan kecil yang muncul pada wajah abibat tersumbat folikel rambut. Komedo merupakan jerawat ringan yang tak hanya mucul pada wajah, namun juga pada bagian tubuh lain seperti dada, punggung, bahu, leher.


Apa penyebab dari komedo? Komedo dapat mucul karena penyumbatan di permukaan folikel rambut pada kulit kita. Dalam setiap folikel terdapat sehelai rambut dan kelenjar sebaceous. Karena penyumbatan inilah, sel kulit mati dan juga minyak akan mengumpul pada permukaan kulit dan menyebabkan benjolan - benjolan kecil yang sering kita sebut dwngan komedo.

Tips cara menghilangkan komedo alami
sumber www.ceritamu.com

Lalu, bagaimana cara mengatasi komedo apada wajah ?
Pertanyaan ini akan dijawab dengan tips dari tim Healty ID mengenai scrub alami yang bisa anda praktikan untuk menghilangi komedo apada wajah kamu.
Salah satu cara paling efektif yaitu membuat scrub dari bahan yang alami. Mengapa menggunakan bahan yang alami? . Karena selain mudah mendapatkan dan juga aman, scrub alami juga tidak membuat pori - pori wajah membesar.
Kalau anda ingi cara yang instan, anda bisa menggunakan alat penyedot komedo, namu hal ini akan berdampak buruk bagi kulit anda karena pori - pori kulit wajah anda akan semakin membesar dan dapat merusak kulit.

Inilah cara membuat scrub berbahan alami untuk menghilangkan komedo


1. Scrub dari madu dan gula coklat
taukahbahwa gula coklat aman bagi semua jenis kulit. Begitupun dengan madu yang memiliki khasiat untuk berbagai perawatan kulit.
Manfaat Madu : membantu membunuh bakteri dan kuman yang menyumbat pori - pori kulit, sebagai pelembab yang alami, dan juga antiseptik alami.
Manfaat Gula coklat : mampu mengelupas sel - sel kulit mati, mengurangi minyak berlebih pada wajah, membantu membersihkan kult wajah. 

Cara membuat scrub dari madu dan gula coklat
1. campurkan 1 sdm gula coklat dan madu kedalam mangkuk kecil.
2. oleskan adonan tadi ke wajah anda dengan gerakan melingkar, jangan mengoleskan ke daerah mulut dan juga mata.
3. diamkan selama 3 sampai 5 menit.
4. lalau bilaslah menggumakan air hangat.
5. keringkanlah dengan cara menepuk menggunakanhanduk lembut. 

2. Scrub dari garam dan lemon.
Lemon dan juga garam sangat bagus untuk membersihkan kulit wajah kamu. Lemon juga menjadikan kulit menjadi tampak lebih segar dan terbebas dari kotoran, mencegah komedo maupun jerawat pada wajah. selain itu garam memeiliki sifat antibakteri dan mampu membunuh bakterimaupun kuman yang menyumbat pori - pori kulit.
Manfaat Lemon : Memiliki kandungan asam sitrat dan memiliki sifat antibakterial yang dapat melawan kuman yang menyumbat pori - pori kulit wajah kamu. selain itu juga dapat mengatur jumlah produksi minyak pada wajah guna mencegah pembentukan komedo.
Manfaat Garam : Menghilangkan kuman dan minyak berlebih, Menjadikan kulit wajah lebih halus dan kenyal.

Bahan untuk membuat scrub : 
1. 1atau 2 air perasan lemon
2. 1 sdm garam
3. 1 sdt air 

Cara membuat : 
1. campurlah semua bahan hingga merata dalam sebuah mangkuk.
2. gunakan campuran tadi ke wajah dengan perlahan dan dengan gerakanyang melingkar. jangan terlalu keras menggosoknya.
3. setelah dipijat 3 sampai 5 menit. bilaslah menggunakan air hangat.
4. keringkan menggunakan handuk yang lembut.

begitulah tadi cara meghilangkan komedo pada wajah dengan bahan alami. semoga bermanfaat


Artikel Terkait

Previous
Next Post »